Selasa, 21 Oktober 2014

Holding BUMN Perkebunan Satukan 14 PTPN

3 October 2014 Pasca ditandatanganinya Peraturan Pemerintah (PP) Pembentukan Holding BUMN pada 18 September 2014 oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Holding BUMN Perkebunan secara otomatis sudah mulai sejak PP diterbitkan. Terbitnya PP tersebut merupakan tonggak holding. Itulah yang disampaikan Deputi Bidang Usaha Industri Agro dan Industri Strategis, Muhammad Zamkhani dalam laporannya pada acara Penandatanganan Akta Pengalihan Saham Negara Ri dan Launching Pembentukan Holding BUMN Perkebunan dan Kehutanan, 2 Oktober 2014 di halaman Kantor Direksi PTPN XI. “Terbitnya PP ini merupakan terminal, belum tujuan karena tujuannya adalah majunya perkebunan dan kehutanan kita,” kata Zamkhani. Dengan terbentuknya Holding BUMN Perkebunan ini, sambung Zamkhani, 14 PTPN dari berbagai ragam jenis usaha perkebunan akan berada dalam satu induk, yaitu PTPN III. Penandatanganan akta pengalihan ini merupakan awal dari BUMN Holding yang merupakan kerja keras dari para pemangku kebijakan. “Dengan terciptanya Holding BUMN Perkebunan ini, seluruh BUMN dan anak perusahaan harus lebih solid bukannya seperti saat ini yang masih berjalan sendiri-sendiri,” paparnya. Menurut data Kementerian BUMN, total asset keempat belas PTPN tersebut pada tahun 2013 mencapai Rp 65,22 triliun, naik dari tahun 2012 sekitar Rp 61,07 triliun. Total penjualan pada tahun 2014 diperkirakan mencapai Rp 77,59 triliun, dengan laba bersih yang ditargetkan sekitar Rp 4,06 triliun. Adapun belanja modal (capital expenditure/capex) seluruh PTPN tersebut pada 2014 mencapai sekitar Rp 11,51 triliun, lebih rendah dari tahun sebelumnya Rp16,34 triliun.

PTPN III Named as Holding Firm For State Plantations

Business|K.Amin Fri, October The Jakara Post,Darma Bakti Tambunan The government officially inaugurated on Thursday the long-waited establishment of two holding companies that will be among the largest plantation and forestry-based business groups in the world. The move had been discussed for over a decade at the State-Owned Enterprises Ministry, but it took until Thursday for the plan to materialize. The Medan-based state-owned plantation company, PT Perkebunan Nusantara (PTPN) III, has been named the holding company for the government’s plantation business, which comprises 14 state plantation firms, while Perum Perhutani, based in Jakarta, has been named the holding company for the government’s forestry business, which comprises six state forestry companies. “The plantation holding company will become one of the world’s five largest plantation groups,” State-Owned Enterprises Minister Dahlan Iskan said after the launching ceremony, which was held in Surabaya, East Java. With the establishment of the plantation holding company, state plantations will be better positioned to compete in the world market, he added. The plantation holding, which consists of PTPN I to XIV, currently hold combined assets of Rp 69.3 trillion (US$5.7 billion), according to PTPN III finance director Erwan Pelawi. Total assets held by the 14 state plantation firms reached Rp 61.99 trillion last year, according to data from the State-Owned Enterprises Ministry. The figure is far higher than the total assets held by one of Malaysia’s largest plantation firms, Felda Global Ventures Holdings, which reached 2.6 billion Malaysian ringgit ($789.65 million) over the same period. As a holding company, Perum Perhutani will lead a forestry group with combined assets of Rp 3.46 trillion. PTPN III president director Bagas Angkasa said that his first task as president director of the plantation holding company would be to carry out financial restructuring. PTPN III will lead govt plantation business which comprise 14 state plantation firms The plantation group has total assets of Rp 69.3 trillion Perum Perhutani has been named as the holding company for govt forestry business “In particular, we want to restructure several state plantation firms that are financially weak, such as PTPN I, PTPN II, PTPN XIII and PTPN IX,” he said. Last year, PTPN II, PTPN XIII and PTPN IX received BB, BBB and B in their financial health ratings, respectively, ministry data showed. PTPN II, PTPN XIII and PTPN XIV suffered Rp 100.7 billion, Rp 1.2 billion and Rp 135 billion in losses, respectively. PTPN I, meanwhile, despite being earning an A-rating last year, generated just Rp 38.5 billion in net profit. “Under the holding, we will also expand our business by acquiring more land, using quality seeds, as well as developing downstream products,” Bagas said, adding that PTPN III was currently constructing an oleochemical plant in the Sei Mangke Economic Zone in North Sumatra. Bagas said that the plantation holding company would now have around 1 million hectares, which made it the largest landholder of any plantation company currently operating in the country. Erwan said that the plantation holding aimed to boost sales by 22.5 percent per year and profit by 10 to 15 percent per year. “By 2019, we aim to pocket Rp 11 trillion in net profit, up from just Rp 3 trillion last year,” he said. Similar to the plantation holding, the country’s forestry holding, which comprises Perhutani and Inhutani I to V, aims to boost its net profit to some Rp 566 billion in 2019 from the Rp 232.4 billion booked last year. Perhutani president director Bambang Sukmananto said that his main goal was to enhance the holding’s competitive edge ahead of the ASEAN Economic Community, which will be launched at the end of 2015. “Inhutani I, for example, actually enjoys good commodities, but it lacks quality human resources,” he said. Under the holdings, PTPN III and Perhutani will be able to raise capital from subsidiaries, up to Rp 10.1 trillion and Rp 1.2 trillion, respectively. PTPN III, which will be wholly owned by the government, will have a 90 percent stake in all of its subsidiaries, while Perhutani, which will also be wholly owned by the government, will have a 100 percent stake in all of its subsidiaries.

State Plantation Holding Company to Launch Oct. 2

The Jakarta Post, Jakarta Darma Bakti Tambunan Tassia Sipahutar Business | Fri, September 26 2014 The government will inaugurate next week state company PT Perkebunan Nasional (PTPN) III as the holding firm for the plantation sector, dealing with 13 other plantation companies across the country. The Oct. 2 inauguration will make the Medan-based PTPN III, which produces crude palm oil and rubber, one of the biggest plantation companies in terms of assets in the Asian region. State-Owned Enterprises (SOE) Minister Dahlan Iskan said on Thursday that the launch would take place in Surabaya, East Java, during the ministry’s next coordination meeting. “Oct. 1 will mark the opening day of the holding company’s balance sheet. That is how we will determine the beginning of the accounting system,” he told reporters. PTPN III will likely be renamed following its inauguration as the holding firm. “We may change the name to Perkebunan Indonesia, similar to Semen Indonesia,” he added. Semen Indonesia is a state holding company that manages several cement firms. Prior to its conversion to a holding firm, Semen Indonesia was named Semen Gresik. No additional capital will be injected by the government into PTPN III, according to Dahlan. The capital will instead come from the plantation firms themselves as 90 percent of the government’s shares in all those firms will be transferred to PTPN III while the remaining 10 percent will remain in the firms. The ministry’s deputy minister for primary industry Muhammad Zamkani said it was waiting for the official capital valuation of the holding firm from the Finance Ministry. However, it is estimated that PTPN III will have more than Rp 9.86 trillion (US$822.83 million) in capital after the share transfer and, in terms of assets, the combined assets figure will exceed Rp 70 trillion. The government has been working on the plan to establish a plantation holding company for more than 12 years and President Susilo Bambang Yudhoyono only recently issued a government regulation. “Now that the regulation is out, we can speed things up. Hopefully the holding company will be fully realized before year-end,” he said. At present, the 14 plantation firms cover a wide variety of sectors, such as palm oil, rubber, cacao, tea, coffee and sugar cane. The SOE Ministry’s 2014 financial projection report shows that the total revenues generated from the plantation sector are estimated to reach Rp 53.51 trillion, up 26.9 percent from 2013. The net profit target is set at Rp 3.18 trillion, almost double from last year. When contacted, PTPN III corporate secretary Ali Imran declined to comment on the holding plan, saying that he had not been officially informed of it. Meanwhile, Dahlan has once again reiterated the possibility of a plantation firm going public after the holding company is established. Of all the firms, he said, PTPN VII was most ready to go public. The Bandar Lampung-based company now manages the production of rubber, palm oil, tea and sugar cane. Its 2013 annual report reveals that it booked Rp 4.62 trillion in revenue, but posted only Rp 78.65 billion in net profit, triggered by falling prices in the commodity sector. --------------------------------------------------------- “Now that the regulation is out, we can speed things up. Hopefully the holding company will be fully realized before year-end.”

PP Holding Perkebunan terbit Pasca-Pilpres

ANTARA News Jakarta Menteri BUMN Dahlan Iskan mengisyaratkan Peraturan Pemerintah (PP) pembentukan Holding BUMN Perkebunan segera terbit setelah Pemilihan Presiden 9 Juli 2014 selesai. "Tadi siang saya sudah memaparkan pembentukan Holding BUMN dalam Sidang Kabinet. Izin Prinsip sudah disampaikan kepada Presiden, diharapkan tinggal menunggu PP," kata Dahlan, usai menggelar buka puasa bersama dengan karyawan golongan bawah Kementerian BUMN di Gedung Kementerian BUMN di Jakarta, Senin. Menurut Dahlan, pembentukan Holding BUMN Perkebunan yang menggabungkan seluruh PTPN I -XIV tinggal menunggu waktu karena prosesnya sudah dilakukan sejak tahun 2012, dan menjadi Induk Holding yaitu PTPN III. "Presiden dan Wakil Presiden menyambut positif sehingga saya kira tidak akan lama (PP) keluar. Proses pengajuan ke Kementerian Keuangan sudah selesai 2012, jadi akan segera terwujud," ujar Dahlan. Mantan Direktur Utama PLN ini menjelaskan bahwa sesungguhnya pembentukan Holding BUMN Perkebunan tersebut akan meningkatkan kinerja perusahaan. Selama ini laba BUMN Perkebunan rata-rata hanya berkisar 3-4 persen, jauh lebih rendah dibanding laba bersih perkebunan swasta yang mencapai minimal 12 persen per tahun. Saat yang bersamaan, aset Holding BUMN Perkebunan tersebut akan mencapai sekitar Rp120 triliun, melonjak dari saat ini sekitar Rp.60 triliun. Dengan tingkat "leverage" (kemampuan mencari pendanaan) yang semakin tinggi, dan ditambah ekspansi perkebunan diharapkan laba bersih BUMN Perkebunan bisa tumbuh 14-15 persen per tahun. "Direksi harus mampu melakukan efisiensi, jaminan pengadaan pupuk, ekspansi perkebunan dari sisi luas lahan dan jenis tanaman, maka diharapkan Holding BUMN Perkebunan akan menjadi penopang pertumbuhan ekonomi nasional," tegasnya. Ia menambahkan, dengan pembentukan Holdin BUMN Perkebunan, maka PTPN I-XIV yang selama ini berjalan sendiri-sendiri dan saling bersaing karena wilayah dan jenis komoditi kebun yang sama maka akan dapat dikontrol melalui induk perusahaan. "Pencarian dana ekspansi juga sudah lebih mudah, karena ada jaminan dari holding. Tidak lagi ada bantuan pemerintah," tegasnya. Terkait dengan tenaga kerja, Dahlan menjamin pembentukan Holding BUMN Perkebunan tidak akan ada pengurangan atau PHK. "Justru semakin membutuhkan karyawan, karena akan terjadi ekspansi besar-besaran dengan menambah luas areal perkebunan," ujarnya

PTPN III Akan Menjadi Perusahaan Induk (Holding) BUMN Perkebunan

liputan6 Yas/Nur Perusahaan-perusahaan BUMN yang begerak di bidang perkebunan berencana membentuk perusahaan induk (holding). Rencananya PT Perkebunan Nusantara III (Persero) akan ditunjuk sebagai induk usaha. Deputi Bidang Usaha Industri Primer Kementrian BUMN, Muhammad Zamkhani mengatakan jika rencana pembentukan perusahaan holding BUMN tersebut masih dibahas di Sekretariat Negara. “Holding yang akan dibentuk adalah operating holding berupa champion holding di mana PTPN III dipilih menjadi induk,” Dia mengatakan rencana pembentukan holding BUMN perkebunan tersebut akan diperkuat Peraturan Pemerintah tentang pembentukan holding BUMN Perkebunan ini sudah diajukan Kementerian BUMN dan Kementrian Keuangan kepada Presiden. Kabarnya, rancangan PP tersebut masih dalam proses pembahsan di RPP Setneg. Selama ini PT Kharisma Pemasaran Bersama (PT KPBN) berfungsi sebagai pemasaran hasil dari PTPN I sampai XIV. Rencananya, perusahaan ini juga akan bertransformasi menjadi anak perusahaan yang sejajar dengan PTPN. “Kebijakan pemasaran akan diarahkan untuk ditangani satu unit di induk perusahaan sedangkan PT KPBN berfungsi sebagai agen penjualan dan logistic service provder pendukung holding,

Senin, 20 Oktober 2014

HOLDING BUMN:PTPN III Siap Jadi Jaminan Modal Anak Usaha Peni Widarti

Kamis, 02 Oktober 2014, 17:12 WIB Bisnis.com, SURABAYA Setelah pembentukan holding BUMN Perkebunan dan Kehutanan diresmikan, PT Perkebunan Nusantara III menyatakan siap menjadi jaminan bagi seluruh anak perusahaannya (PTPN I- XIV, kecuali PTPN III) untuk mendapatkan pinjaman modal dari bank. Direktur Utama PTPN III Bagas Angkasa mengatakan melalui pembentukan holding BUMN tersebut diharapkan anak perusahaan nantinya mudah memperoleh bantuan pinjaman bank untuk pengembangan usaha dengan jaminan dari induk perusahaan. Selama ini, lanjutnya, beberapa PTPN sulit memperoleh pinjaman bank lantaran kondisi keuangannya yang tidak memungkinkan. "Beberapa PTPN memang sulit pengembanganya, bahkan ada yang sudah tidak bisa pinjam di bank, kami akan coba restrukturisasi, akan coba dengan jaminan kami, mudah-mudahan bisa," katanya. Adapun nilai aset dari seluruh PTPN I-XIV kecuali PTPN III yakni Rp69 triliun atau 90% saham yang dimiliki negara tersebut diserahkan ke holding BUMN perkebunan atau PTPN III. "Nilai itu merupakan nilai buku, belum nilai evaluasi. Setelah ini PTPN III saya serahkan sementara kepada pelaksana tugas, sedangkan saya akan mengurus holding mungkin sekitar 3 bulan, mudah-mudahan bisa langsung running," imbuh Bagas. Direktur Utama PTPN XI Andi Punoko mengatakan pihaknya sebagai anak perusahaan telah siap menjalankan tugas, strategi pengembangan dan program CSR. "Dengan holding seperti ini kami berharap akan lebih banyak sinergi termasuk pendanaan operasional. Ini ibaratnya sejarah baru," ujarnya. Sebelum BUMN melakukan holding, katanya, PTPN XI juga telah menjalankan program CSR seperti pemberdayaan petani di sekitar perkebunan melalui bantuan dana. Rencananya, PTPN XI akan membuat peternakaan sapi di Lumajang dan Jember Jawa Timur yang melibatkan masyarakat sekitar untuk mengolahnya.

Jumat, 11 Juli 2014

Unilever Dukung Petani Sawit Bersertifikat RSPO

Asosiasi Petani Sawit Swadaya Amanah yang beranggotakan sekitar 350 petani, menjadi cerita sukses dalam mendorong budi daya perkebunan kelapa sawit yang berkelanjutan. Tiga bulan setelah asosiasi yang berlokasi di Kabupaten Ukui, Riau ini memperoleh sertifikat RSPO untuk pengelolaan sawit lestari, Amanah berhasil mengikat komitmen dari Unilever. Perusahaan multinasional ini, menghormati pencapaian tersebut, dengan membeli sertifikat GreenPalm Amanah. Pembelian tersebut memungkinkan para petani swadaya untuk terus menerapkan praktik berkelanjutan mereka dan memberikan dampak positif bagi lingkungan, ekonomi dan sosial. Asosiasi Amanah sendiri merupakan kelompok petani sawit swadaya pertama di Indonesia, dan kedua di dunia yang berhasil memperoleh sertifikasi RSPO. Selama proses fasilitasi yang dilakukan oleh WWF-Indonesia, dukungan untuk Amanah terus berdatangan dari Kementerian Pertanian, Pemerintah tingkat provinsi dan kabupaten di Riau, RSPO, Asian Agri dan Carrefour Foundation International. "Setelah berhasil memperoleh sertifikat, tantangan berikutnya adalah untuk mengamankan dukungan pasar untuk produk mereka," jelas Dr. Efransjah, CEO WWF-Indonesia dalam keterangan tertulis yang diterima Beritasatu.com di Jakarta, Rabu (13/11). Lebih lanjut Efransjah menyatakan, pihaknya mengapresiasi komitmen Unilever untuk mendukung petani sawit swadaya pertama di Indonesia yang memperoleh sertifikasi RSPO. Dukungan tersebut, kata dia, akan membantu para petani lokal dalam menjaga kinerja mereka, sesuai dengan standar pengelolaan kelapa sawit swadaya serta menginvestasikannya untuk peningkatan keahlian dan kapasitas mereka. "Kami mengharapkan, hal ini dapat menjadi motivasi bagi petani swadaya lain dalam mengarusutamakan prinsip kelestarian dalam praktik mereka. Pada saat bersamaan, kami juga berharap agar perusahaan mau berkomitmen untuk mendukung kelompok petani swadaya yang bersertifikat RSPO dalam pertumbuhan mereka," tambah Efransjah. Dalam kesempatan yang sama, Direktur Sustainable Sourcing and Smallholder Development Unilever Cherie Tan, ikut memberikan dukungan bagi kalangan petani. Menurutnya, hasil positif yang diperoleh dari kerjasama dengan petani swadaya, RSPO, dan WWF menjadi bukti bahwa pola kemitraan adalah langkah yang paling tepat dalam mentranformasi industri sawit, menghentikan deforestasi, dan memberikan dampak sosial yang positif bagi pemilik perkebunan dan masyarakat lokal. "Kami berterimakasih untuk peranan WWF dan pihak lain yang terlibat dalam membantu petani swadaya untuk memperoleh sertifikat RSPO mereka," tambah Cherie. Unilever, kata dia, merupakan salah satu dari perusahaan yang memperoleh nilai tertinggi dalam Palm Oil Scorecard 2013 yang dikeluarkan oleh WWF baru-baru ini. Laporan dua tahunan ini, lanjutnya, mengukur performa perusahaan ritel dan produsen barang konsumsi terkait komitmen mereka untuk mendukung dan membeli produk minyak sawit bersertifikat RSPO http://cintaperkebunan.blogspot.com